Tanda Dekatnya Kiamat Hilangnya Ilmu dan Tersebarnya Kebodohan – Bagyanews.com
Connect with us

Kalam

Tanda Dekatnya Kiamat Hilangnya Ilmu dan Tersebarnya Kebodohan

Published

on

Tanda Dekatnya Kiamat Hilangnya Ilmu dan Tersebarnya Kebodohan



loading…

Sebagian tanda-tanda dekatnya hari Kiamat adalah diangkatnya ilmu dan tersebarnya kebodohan dan kedunguan. Apa yang dimaksud dengan diangkatnya ilmu?

Saat ini umat Islam banyak dirundung duka dengan ragam musibah termasuk merebaknya wabah dan wafatnya ulama dan orang-orang ‘alim. Kematian para ulama menjadi musibah besar bagi umat di zaman ini.

Baca Juga: Wafatnya Ulama dan Banyaknya Musibah Salah Satu Tanda Kiamat

Terkait tanda-tanda Kiamat ini, Nabi صلى الله عليه وسلم telah mengabarkannya sejak 15 abad lalu. Beliau bersabda:

مِنْ أَشْرَاطِ السَّاعَةِ أَنْ يُرْفَعَ الْعِلْمُ وَيَثْبُتَ الْجَهْلُ

“Di antara tanda-tanda Kiamat adalah hilangnya ilmu dan tersebarnya kebodohan.” (HR Al-Bukhari No 178, Muslim No 222)



Berita Selengkapnya

Advertisement
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Copyright © 2021 BagyaNews.com. . All Rights Reserved